Manfaat daun seledri
- Daun seledri merupakan daun yang sering di gunakan untuk memberikan
aroma yang khas, terutama daun ini di gunakan untuk memasak sayur sop.
Daun selendri ini memilikiwarna yang sangat hijau, dimana tentu saja
anda mengetahui jika sayuran yang berwara hijau maka memiliki banyak
sekali kandungannya.
Menurut
sebuah penelitian yang di lakukan oleh para ahli gizi daun seledri ini
memiliki banyak sekali kandungan di mana kandungan ini sangat bermanfaat
untuk kesehatan tubuh. Dan juga daun seledri ini juga di yakini dapat
menjadi obat untuk beberapa penyakit.
Berikut ini adalah manfaat daun seledri untuk mengobati beberapa macam penyakit dan cara penggunaannya.
Manfaat daun seledri dan cara pengelolahannya
1. Daun seledri untuk mata kering
Memiliki
mata yang kering merupakan salah satu masala besar, karena memiliki
mata yang kering dapat menimbulkan rasa tidak percaya diri pada
seseorang. untuk mengatasinya maka anda dapat menggunakan manfaat dari
seledri ini. berikut ini adalah cara penggunaannya.
Cara menggunakan daun seledri untuk mengobati mata kering.
- Siapkan daun seledri yang segar, dan pilihlah daun seledri yang memiliki kualitas yang baik.
- Cucilah daun seledri tersebut hingga bersih
- Setelah anda yakin daun seledri benar benar bersih, maka anda dapat menghaluskan daun seledri
- Tambahkan setengah gelas air matang
- Aduklah larutan tersebut, dan setelah merata maka anda dapat menyaringnya.
-
Setelah anda mendapatkan air dari ramuan tersebut maka minumlah ramuan
tersebut, anda dapat meminum larutan tersebut 3 kali dalam sehari.
2. Untuk mengobat darah tinggi
Penyakit
darah tinggi adalah salah satu penyakit yang kerap di derita oleh orang
orang yang telah lanjut usia. Penyakit yang satu ini kerap menjadi
salah satu factor yang dapat menyebabkan kematian seseorang. untuk
mengatasi hal tersebut maka anda dapat menggunkan daun seledri juga
sebagai obat herbal yang tepat. Cara penggunaannya sama seperti cara
mengobati mata,dengan meminum larutan dari daun seledri yang telah di
haluskan.
Mangingat pentingnya manfaat daun seledri ini,
maka tidak ada salah nya jika anda menggunakan daun seledri sebagai
obat herbal untuk beberapa penyakit yang anda alamai. Selamat mencoba
0 Response to "Ragam Manfaat Daun Seledri Sebagai Obat Herbal "
Posting Komentar